Menanti Debut Chris Smalling di AS ROMA

Category : Berita Sports Blog

Berita Sepak Bola Terbaru 2019 – Menanti Debut Chris Smalling di AS ROMA – Saat ini Chris Smalling sudah resmi berpindah klub dan tergabung dengan AS ROMA. Setelah berpindah dari Manchester United kini pemain berusia 29 tahun tersebut akan membela klub barunya yaitu AS ROMA. Belum lama ini Manchester United kedatangan pemain baru yang ditempatkan lini pertahanan yang dimana membuat Manchester United kini memiliki pertahanan yang cukup sehingga hal tersebut membaut Chris Smalling harus dilepas dari Manchester United. Saat ini Chris Smalling bermain di AS ROMA dengan status pemain pinjaman, namun saat ini belum ada informasi pasti apakah Chris Smalling akan bermain dalam pertandingan melawan Lazio pada Serie A nanti, pada pertandingan ini kemungkinan Chris Smalling akan menjadi pertahanan utama dari AS ROMA pada musim ini.

Namun hal ini akan sulit dalam hal kerja sama tim mereka yang dimana Chris Smalling tidak memilik cukup waktu untuk beradaptasi di tim barunya dan juga menjalin kerja sama dalam tim yang dimana sangat dibutuhkan dalam olahraga sepak bola ini. Namun jika ia akan dimainkan pada pertandingan saat melawan Lazio Chris Smalling mengaku akan siap bermain sebaik mungkin agar tidak mengecewakan klub baru nya tersebut apabila Chris Smalling melakukan debut di AS ROMA dalam pertandingan tersebut tentu saja akan menjadi momen yang baik yang akan membuat nama nya menjadi lebih baik dan juga akan menjadikannya lebih mudah beradaptasi dalam klub baru nya tersebut.

Menanti Debut Chris Smalling di AS ROMA

Chris Smalling memiliki kemungkinan yang tinggi untuk bermain di pertandingan melawan Lazio nanti, dikarenakan saat ini AS ROMA memiliki kekurangan pemain dalam lini pertahanan nya yang dimana sebelum nya di isi oleh Kostas Manolas yang pindah ke Napoli, dengan hal ini sudah dipastikan bahwa Chris Smalling akan menjadi pemain inti dalam klub baru nya ini dan akan memperkuat lini pertahanan di AS ROMA pada pertandingan kali ini. Jika memang Chris Smalling akan bertandinga dalam pertadingan kali ini ia harus siap melawan bomber Lazio yaitu Ciro Immobile yang saat ini sedang dalam performa terbaik nya dalam bertanding.

Subscribe untuk mendapatkan update PROMO & BONUS menarik
Loading
[X] Poker Online